Sabtu, 08 Desember 2012

Tata Ruang Laboratorium Kimia

Laboratorium adalah tempat melakukan berbagai percobaan dan penelitian. Dalam bekerja di laboratorium tentu saja kita mempunyai target atau tujuan, namun hendaknya untuk mencapai target tersebut keselamatan tidak kita abaikan. Hal yang diinginkan dalam laboratorium adalah dinamika laboratorium tinggi namun tidak terjadi kecelakaan (zero accident). Maka untuk mencapai hal tersebut implementasi manajemen laboratorium yang baik adalah kata kuncinya.
Tata ruang laboratorium yang baik perlu syarat agar laboratorium berkualitas dan beroperasi berdasarkan fungsinya secara optimum.
Tata ruang laboratorium yang baik, idealnya mempunyai:
·    Pintu masuk (in) dan pintu keluar (out)
·    Pintu darurat (emergency)
·    Ruang persiapan (preparation-room)
·    Ruang peralatan (requipment-room)
·    Ruang penangas (fome-hood)
·    Gudang/ ruang penyimpanan (storage-room)
·    Ruang staf (staff-room)
·    Ruang teknisi
·    Ruang seminar (seminar-room)
·    Ruang bekerja (activity-room)
·    Ruang istirahat/ ibadah
·    Ruang prasarana kebersihan
·    Ruang peralatan keselamatan kerja
·    Lemari praktikan (locker)
·    Lemari gelas (glass-room)
·    Lemari alat optik (opticals-room)
·    Pintu dan jendela diberi kawat kasa agar serangga dan burung tidak masuk
·    Fan (dehunidifier)
·    Ruang ber AC untuk peralatan tertentu
Berikut ini saya mencoba membuat contoh skema laboratorium:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar